PENGAYAAN ATAU PENGANIAYAAN
Oleh Zulkarnaini Diran (praktisi dan pemerhati pendidikan) Peserta didik diforsir sejak pagi sampai sore. Pagi mereka mengikuti pembelajaran secara rutin di kelas. Sore mereka wajib mengikuti jam pelajaran tamabahan (jam tambahan) yang disebut pengayaan. Seiring dengan itu, guru juga diforsir pagi sore. Pagi sampai siang guru mengajar seperti biasa, sore….
Lanjutkan Membaca...